Saturday, September 15, 2012

Membuat kolom blogroll dengan thumbnail

Sebelumnya saya belum pernah posting mengenai tutorial tips n trik blog,tapi karna ada sobat yang menanyakan bagaimana caranya membuat blogroll seperti di link exchange


Tutorial ini juga saya dapatkan dari dahulu kala dari sebuah blog tapi telah saya modifikasi,okay lah kalau begitu,Langsung kita mulai...
Copy code dibawah ini lalu Paste diPostingan sobat..






<center><div class="widget-content">

<div style="overflow: auto; border: 2px solid #3300FF; background-color: #000000; width: 100%; height: 300px;">

<ul>



<center><img src="http://open.thumbshots.org/image.aspx?url=LINK" border="1" /></center>

<li><a href="LINK" target="_blank">Nama Tampilan</a></li>



<center><img src="http://open.thumbshots.org/image.aspx?url=LINK" border="1" /></center>

<li><a href="LINK" target="_blank">Nama Tampilan</a></li>



<center><img src="atau juga bisa diganti dengan alamat gambar bannernya" border="1" /></center>

<li><a href="LINK" target="_blank">Nama Tampilan</a></li>



</ul>

</div></div>

</center>

Tulisan 2px solid #3300FF;  menunjukkan ketebalan dan warna border kolom,#000000; menunjukkan warna backgroundnya,100% menunjukkan lebar kolom, untuk 300px menunjukkan panjang kolom, untuk LINK anda bisa menggantinya dengan link sahabat anda, dan Nama Tampilan anda bisa menggantinya dengan nama yang lain.

Jika anda ingin menambah  anda hanya tinggal Copy paste bagian

<center><img border="1" src="http://open.thumbshots.org/image.aspx?url=LINK/"/></center>

<a href="LINK" target="_blank">Nama Tampilan</a>

No comments:

Post a Comment